Garmin membuat terobosan di CES 2024 dengan memperkenalkan HRM-Fit. Ini adalah perangkat wearable monitor denyut jantung untuk bra olahraga.
CES 2024: Seri Acer Aspire Go Terbaru Punya Tombol Copilot
Turut meramaikan kemeriahan CES 2024 di Las Vegas, Acer mengumumkan kehadiran laptop seri Aspire Go terbarunya.
Laptop Gaming ASUS ROG Siap Tempur di 2024
Membuka lembaran baru di tahun 2024, ASUS Republic of Gamers (ROG) langsung bikin gebrakan di pasar laptop gaming di Indonesia.
Seri ROG Phone 8 Sudah Dirilis, Harga Mulai Rp 17 Jutaan
ASUS secara resmi telah mengumumkan ponsel gaming seri ROG Phone 8. Ponsel gaming ini dibanderol mulai Rp 17 jutaan.
CES 2024: Infinix Pamerkan Teknologi E-Color Shift
Ikut meramaikan CES 2024 yang berlangsung di Las Vegas, Amerika Serikat, Infinix meng-highlight E-Color Shift.
Galaxy A15 Series Dijual Mulai Rp 2 Jutaan
Samsung kembali mengumumkan kehadiran ponsel pintar terbarunya di awal tahun 2024 ini, yakni Galaxy A15 Series.
CES 2024: Jajaran Lenovo Yoga Terbaru Unjuk Gigi
Jajaran perangkat yang dipamerkan oleh Lenovo di CES 2024 di Las Vegas salah satunya adalah merek Lenovo Yoga.
CES 2024: Intel Umumkan Keluarga Intel® Core™ 14th Gen
Intel mengumumkan lini lengkap prosesor mobile dan desktop Intel Core 14th Gen di gelaran CES 2024 yang berlangsung di Las Vegas.

CES 2024: Bosch Pamerkan Teknologi Energi Berkelanjutan
Kembali berpartisipasi di dalam gelaran CES 2024 di Las Vegas, Bosch menghadirkan sejumlah inovasi baru pada produk dan layanannya.
CES 2024: AMD Luncurkan Prosesor Desktop dengan AI
Ikut meramaikan gelaran CES 2024, AMD kembali bikin kejutan dengan memperkenalkan prosesor desktop AMD Ryzenâ„¢ 8000G Series terbaru.
Indosat dan BDx Indonesia Akselerasi Masa Depan Digital Indonesia
Capai kesepakatan penting terkait data center, Indosat Ooredoo Hutchison dan BDx Indonesia akselerasi masa depan digital Indonesia.
Cocok untuk Ngonten, Galaxy A25 5G Dijual Mulai Rp 3.999.000
Ponsel pintar terbaru yang diluncurkan oleh Samsung di pasar Indonesia adalah Galaxy A25 5G. Ponsel pintar ini cocok digunakan untuk membuat konten.
realme Datangkan C35 Memori Lebih Besar ke Indonesia
Di pasar Indonesia, realme baru saja mengumumkan kehadiran realme C53 dengan varian memori 8GB+8GB | 256GB.
Mengintip Daya Tarik Google Assistant with Bard
Google sedang mengerjakan versi baru asistennya, Google Assistant with Bard. Ya! Ini adalah Google Assistant yang akan dibekali dengan kemampuan AI.
Promo Kejutan 25 Tahun Acer, Hadiah 25 Laptop Acer Swift
Sebagai bentuk apresiasi kepada pelanggan setia, Acer Indonesia mengadakan promo “Kejutan 25 Tahunâ€.
CES 2024: Samsung Perkenalkan Fitur Tizen dan Ekosistem Baru
Menjelang CES 2024, Samsung telah meluncurkan jajaran televisi 2024 dan Tizen OS yang ditingkatkan, dengan fokus pada peningkatan pengalaman TV di rumah.
Wow! Skor AnTuTu ROG Phone 8 Pro Mencapai 2.359.969 Poin
ASUS menyebutkan bahwa ROG Phone 8 Pro telah mencetak skor benchmark AnTuTu yang luar biasa, yakni mencapai 2.359.969 poin.





